DPD RI Arsip - MusiNews.id
Pemutihan Pajak Sumatera Selatan tahun 2024

Tag Archives: DPD RI

Dilantik Jadi Pj. Gubernur Riau, Rahman Hadi Sampaikan Beberapa Program Prioritas

Rahman Hadi dilantik sebagai Pj. Gubernur Riau oleh Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Republik Indonesia, Tito Karnavian, pada hari Kamis tanggal 15 Agustus 2024. (Musi News / DPD.go.id)

MusiNews.id — Rahman Hadi resmi didapuk menjadi Penjabat (Pj.) Gubernur Provinsi Riau, menggantikan S.F. Hariyanto yang telah habis masa jabatannya pada 14 Agustus 2024. Rahman Hadi dilantik sebagai Pj. Gubernur Riau oleh Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Republik Indonesia, Tito Karnavian, pada hari Kamis tanggal 15 Agustus 2024. “Ini merupakan pengalaman …

Read More »

Pusat Data Nasional Dibobol, Hilmy Muhammad Desak Presiden Bentuk Tim Siber Terpadu

Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia, Hilmy Muhammad

MusiNews.id — Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia, Hilmy Muhammad, meminta pemerintah untuk mengakui kelengahan dalam pengamanan Pusat Data Nasional (PDN). Menurutnya, pengakuan tersebut justru dapat menarik dukungan masyarakat, bukan malah saling menyalahkan dan melempar tanggung jawab. “Ini memang kelengahan yang memalukan, tapi harus diakui. Jangan malah saling menyalahkan. …

Read More »

Ketua Komite III DPD RI Apresiasi Inovasi Pelayanan Haji Tahun 2024

Anggota Komite III Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia, Hasan Basri. (foto : dpd.go.id)

MusiNews.id — Ketua Komite III Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia (RI), Hasan Basri, mengapresiasi inovasi-inovasi yang dilakukan oleh Kementerian Agama (Kemenag) RI saat pelaksanaan ibadah haji tahun 1445 Hijriah atau tahun 2024 Masehi. Kemenag mengakomodir pelaksanaan haji tahun ini jauh lebih baik dan tertata, dari tahun sebelumnya. “Inovasi-invosasi dan terobosan …

Read More »

Ketua DPD RI : “Pendidikan Jadi Kunci, Indonesia Harus Belajar dari Korea Selatan”

Ketua Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia, LaNyalla Mahmud Mattalitti, saat melakukan kunjungan kerja ke KBRI Indonesia untuk Korea Selatan, hari Rabu tanggal 26 Juni 2024.

MusiNews.id — Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia, LaNyalla Mahmud Mattalitti, mengatakan, Indonesia seharusnya belajar dari Korea Selatan (Korsel), dengan mengutamakan peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia melalui pendidikan. Karena itulah yang dilakukan Korsel, sehingga hari ini mereka lebih maju dari Indonesia. “Kekayaan Sumber Daya Alam Indonesia lebih berlimpah dari pada …

Read More »

Undang-Undang Desa Nomor 3 Tahun 2024 Terbit, Komite I DPD RI Berharap Desa Bisa Lebih Maju, Mandiri, dan Sejahtera

Komite I Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia (RI) menggelar Rapat Kerja (Raker) dengan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT), hari Selasa tanggal 25 Juni 2024 di Gedung DPD RI, Jakarta.

MusiNews.id — Komite I Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia (RI) menggelar Rapat Kerja (Raker) dengan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT), hari Selasa tanggal 25 Juni 2024 di Gedung DPD RI, Jakarta. Dalam Raker tersebut, Komite I DPD RI menilai, kebijakan afirmasi yang besar kepada desa, …

Read More »

DPD RI Menilai Asmasda Sangat Penting Dalam Mengetahui Persoalan di Daerah

Pusat Kajian Daerah dan Anggran (Puskadaran) Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia menggelar sarasehan ekspose hasil Aspirasi Masyarakat dan Daerah (Asmasda) di Gedung DPD RI, Jakarta, hari Jum'at tanggal 21 Juni 2024.

MusiNews.id — Pusat Kajian Daerah dan Anggran (Puskadaran) Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia menggelar sarasehan ekspose hasil Aspirasi Masyarakat dan Daerah (Asmasda). Asmada ini dinilai sangat penting, karena data-data didalamnya sangat riil dan sangat objektif, sehingga sangat berguna bagi masyarakat. “Asmasda sangat penting, karena data ini sangat objektif dibandingkan data primer. …

Read More »

Badan Akuntabilitas Publik Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia Panggil 2 Kementerian

Badan Akuntabilitas Publik (BAP) Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia (RI) menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan memanggil perwakilan dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (Kementerian ESDM) dan Kementerian Badan Usaha Milik Negara (Kementerian BUMN).

MusiNews.id — Badan Akuntabilitas Publik (BAP) Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia (RI) menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan memanggil perwakilan dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (Kementerian ESDM) dan Kementerian Badan Usaha Milik Negara (Kementerian BUMN). Hal ini merupakan upaya tindak lanjut atas aduan masyarakat sekaligus untuk bersinergi dalam …

Read More »

Peringati Idul Adha 1445 Hijriah, Kesetjenan DPD RI Ajak Pentingnya Berbagi Kepada Sesama

Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPD RI, Rahman Hadi, saat memberikan kata sambutan pada acara pemotongan hewa kurban dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha tahun 1.445 Hijriah di Lapangan Parkir DPD RI, Jakarta, hari Rabu tanggal 19 Juni 2024.

MusiNews.id — Sekretariat Jenderal (Setjen) Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia (RI) melakukan pemotongan hewan kurban dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha tahun 1.445 Hijriah. Hewan kurban jenis sapi itu diserahkan langsung oleh Ketua DPD RI, LaNyalla Mahmud Mattalitti kepada Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPD RI, Rahman Hadi. “Tahun ini …

Read More »