MusiNews.id, SEKAYU– Aksi Walk Out yang dilakukan paslon Toha-Rohman saat mengikuti Debat Publik Kedua, Rabu (20/11/2024) malam di Gedung Dharma Wanita Sekayu menimbulkan sejumlah spekulasi. Banyak yang menyebut hal itu menjadi salah satu strategi mereka untuk menghindari debat. Apalagi, pada saat debat pertama sebelumnya, paslon tersebut, khususnya Calon Bupati (Cabup), …
Read More »Spektakuler, Belasan Ribu Warga Muba Meriahkan Deklarasi Hj. Lucianty dan H. Syaparuddin Maju di Pilkada Muba
MusiNews.id, SEKAYU – Spektakuler. Ya, suasana deklarasi bakal pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) Periode 2025-2030, Hj. Lucianty dan H. Syaparuddin benar-benar spektakuler. Betapa tidak, warga Bumi Serasan Sekate julukan Kabupaten Muba sangat antusias. Belasan ribu warga hadir dalam acara deklarasi yang digelar di Stable Berkuda …
Read More »Herman Deru Ajak Sinergi Bupati Walikota Program Sumsel Lumbung Pangan Nasional
MusiNews.id, PALEMBANG – Gubernur Sumsel H. Herman Deru sangat mengapresiasi Rapat Koordinasi Pengawasan Intern Keuangan dan Pembangunan (Rakorwasinkeubang) Tahun 2021 yang digelar Badan Pemeriksan Keuangan dan pembangunan (BPKP) Provinsi, Selasa (7/4/2021) di Hotel Aryaduta. Pasalnya melalui Rakorwasinkeubang ini Herman Deru berharap semua Stakeholder dapat bersinergi mengawal pengawasan Program Sumsel Lumbung …
Read More »