ABPEDNAS Arsip - MusiNews.id
Gerakan Sumsel Mandiri Pangan

Tag Archives: ABPEDNAS

Herman Deru : “Jaga Marwah Organiasi ABPEDNAS Sebagai Sarana Penyampai Aspirasi Masyarakat di Desa”

H. Herman Deru menghadiri Pelantikan dan Pengukuhan Dewan Pengurus Daerah DPD Asosiasi Badan Permusyawaratan Desa Nasional (ABPEDNAS) Prov Sumsel Periode 2022-2027 di Hotel Swarna Dwipa, pada hari Senin (19/9). (Foto : Humas Prov. Sumsel)

MusiNews.id, PALEMBANG – Gubernur Sumsel H. Herman Deru menghadiri Pelantikan dan Pengukuhan Dewan Pengurus Daerah DPD Asosiasi Badan Permusyawaratan Desa Nasional (ABPEDNAS) Prov Sumsel Periode 2022-2027 di Hotel Swarna Dwipa, pada hari Senin (19/9). Dalam sambutannya H. Herman Deru berharap organisasi ini dapat menjembatani aspirasi masyarakat. Karena itu keberadaannya di …

Read More »