Ogan Ilir Bangkit Arsip - MusiNews.id
Gerakan Sumsel Mandiri Pangan

Ogan Ilir Bangkit

Atlet NPCI Ogan Ilir Sumbang Medali untuk Indonesia

Atlet Paralympic asal Kabupaten Ogan Ilir, Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), berhasil mengukir prestasi membanggakan yakni menyumbang tiga Medali Perak bagi Indonesia di ajang Paragames XI 2022 di Solo, Jawa Tengah. (foto : musinews.id/van)

MusiNews.id — Maksum Firdaus dan RahmD Hidayat adalah dua Paralympic asal Kabupaten Ogan Ilir, Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), yang berhasil mengukir prestasi membanggakan yakni menyumbang tiga Medali Perak bagi Indonesia di ajang Paragames XI 2022 di Solo, Jawa Tengah. Pernyataan tersebut disampaikan oleh Ketua National Paralympic Committe Indonesia (NPCI) Ogan …

Read More »

PWI Ogan Ilir Bentuk Klub Sepak Bola

Tim Sepak Bola Jurnalis OI FC yang dibentuk oleh PWI Ogan Ilir. (foto : MusiNews.id/Irvan)

MusiNews.id — Komunitas Wartawan yang tergabung di dalam organisasi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Ogan Ilir, sepakat membentuk klub sepak bola dengan nama Jurnalis Ogan Ilir Football Club (Jurnalis OI FC). Hal itu disampaikan oleh Ketua PWI Ogan Ilir, Yasandi, selaku penggagas berdirinya klub sepak bola tersebut, setelah mengikuti latih …

Read More »

Kunker di Ogan Ilir, Menkes Dorong Pemberdayaan Posyandu

Budi Gunadi Sadikin, dalam Kunjungan Kerja (Kunker) Peninjauan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Indralaya dan Integrasi Pelayanan Kesehatan Premier Posyandu Desa Tanjung Gelam, Kecamatan Indralaya, Ogan Ilir, pada hari Rabu tanggal 27 Juli 2022.. (foto : Humas Pemkab Ogan Ilir)

MusiNews.id — Program kesehatan hendaknya lebih fokus pada upaya menjaga masyarakat agar tetap sehat, salah satunya dengan memberdayakan kembali Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu). Pernyataan tersebut disampaikan oleh Menteri Kesehatan (Menkes) Republik Indonesia, Budi Gunadi Sadikin, dalam Kunjungan Kerja (Kunker) Peninjauan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Indralaya dan Integrasi Pelayanan Kesehatan Premier …

Read More »

Pemkab Ogan Ilir Gelar Pisah Sambut Kapolres Baru

Bupati Kabupaten Ogan Ilir, Panca Wijaya Akbar, gelar pisah sambut dengan Kapolres Ogan Ilir. (foto : Humas Pemkab Ogan Ilir)

MusiNews.id — Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ogan Ilir mengucapkan terima kasih kepada AKBP Yusantio Shandy atas dedikasi serta pengabdiannya selam bertugas sebagai Kapolres Ogan Ilir dan dengan jabatan baru, dido’akan senantiasa sukses. Demikian kata Bupati Ogan Ilir, Panca Wijaya Akbar, dalam sambutannya di Acara Pisah Sambut Kapolres Ogan Ilir dari AKBP …

Read More »

Ovi Mawardi Siap Kembangkan Olahraga Berkuda di Ogan Ilir

Ahmad Wazir Noviadi atau yang akrab disapa Ovi Mawardi, dilantik oleh Ketua PORDASI Sumsel sebagai Ketua PORDASI Kabupaten Ogan Ilir (foto : musinews.id/Irvan)

MusiNews.id — Ahmad Wazir Noviadi dilantik menjadi Ketua Persatuan Olah-raga Berkuda Indonesia (PORDASI) Kabupaten aogab Ilir di Pendopoan Rumah Dinas Bupati yang berada di Komplek Perkantoran Terpadu Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ogan Ilir, pada hari Senin tanggal 4 Juli 2022. Pelantikan ketua serta kepengurusan olahraga ini, dipimpin langsung oleh Ketua PORDASI …

Read More »

Demi Pemerataan Mutu Pendidkan, Pemkab Ogan Ilir Ajukan 1.000 lebih Kuota Guru P3K

Bupati Kabupaten Ogan Ilir, Panca Wijaya Akbar, menghadiri acara Rapat Kerja Daerah II Ikatan Guru Indonesia. (foto : MusiNews.id/Irvan)

MusiNews.id — Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ogan Ilir saat ini sudah mengajukan penambahan kuota pengangkatan Guru P3K (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja) pada pemerintah pusat untuk memenuhi kebutuhan tenaga pendidik yang masih kurang. Pernyataan tersebut disampaikan oleh Bupati Ogan Ilir, Panca Wijaya Akbar, saat membuka Rapat Kerja Daerah (Rakerda) II Ikatan …

Read More »

H. Ardani Resmikan Panti Rehabilitasi Narkoba Pertama di Ogan Ilir

MusiNews.id —  Wakil Bupati Kabupaten Ogan Ilir, H. Ardani, melakukan peresmian panti rehabilitasi korban penyalahgunaan Narkotika pertama di Kabupaten Ogan Ilir, pada hari Rabu tanggal 22 Juni 2022 siang. Dalam pengarahannya, H. Ardani selaku perwakilan dari pemerintah, sangat mengapresiasi keberadaan Panti Rehabilitas yang bernama Yayasan Cahaya Putra Tunggal itu, sebagai …

Read More »

DPD Partai PAN Ogan Ilir dilantik, Optimis Hadapi Pemilu 2024

Bupati Kabupaten Ogan Ilir, Panca Wijaya Akbar, saat menghadiri acara pelantikan Pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Amanat Nasional Kabupaten Ogan Ilir pada hari Senin tanggal 20 Juni 2022. (foto : MusiNews.id/Irvan)

MusiNews.id – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Amanat Nasional (PAN) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) secara resmi melantik pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PAN Kabupaten Ogan Ilir (OI) Pariode Tahun 2021 – 2025. Acara pelantikan tersebut berlangsung di Ballroom Hotel I’laya, Jalan Lintas Timur Palembang-Indralaya KM 26, Desa Pulau Semambu, Indralaya …

Read More »